Seputar tanda kiamat (Renungan)

Posted by Mira Minggu, 12 April 2015 0 komentar
Jam 4:00 pagi kita bangun solat subuh, kemudian kita bersiap2 utk ke tempat kerja, sampai kantor pukul 7:00 pagi, hari masih gelap. Mungkin kita anggap hari ini akan hujan, jadi abaikan. Masuk kantor, bekerja dan kita lihat pukul 12:00 siang, sudah waktunya makan siang, tapi keadaan masih tetap gelap. Keluar pintu kantor, suasana masih gelap, hitam pekat seperti malam..mungkin masih bisa dianggap...

Read More >>

Renungan pagi

Posted by Mira 0 komentar
RENUNGAN PAGI,Sahabat 😄 Inna lillahi wa inna ilahi roji'un Telah meninggal dunia: ... akan disholati di: ... akan dimakamkan di: ... setelah sholat: ... Pasti hari ini atau esok, namamu dan namaku akan mengisi ... di atas. Maka perbaiki amal dan ibadah kita. Isi sisa-sisa umur dengan sebaik-baiknya. Kematian tidak menanti keistiqomahan dirimu. Istiqomahlah! Dan tunggulah kematian. Pergaulilah manusia...

Read More >>

Ketika Allah menciptakan Wanita

Posted by Mira 0 komentar
"Ketika Allah menciptakan wanita, malaikat datang dan bertanya, "Mengapa begitu lama engkau menciptakan wanita, Ya Alllah ???"       Allah menjawab: "Sudahkah engkau melihat dgn teliti setiap apa yang telah aku ciptakan untuk wanita?" Lihatlah dua tangannya mampu menjaga banyak anak pada saat bersamaan, punya pelukan yang dapat menyembuhkan sakit hati dan kerisauan,...

Read More >>

Renungan wanita “Menjadi Sebaik-baik perhiasan”

Posted by Mira 0 komentar
Menjadi sebaik-baiknya Perhiasan atau seburuk-buruknya Fitnah? Wanita, perempuan, akhawat atau apapun panggilan terhadapnya. Ia adalah mahluk yang amat lembut, halus dan indah. Ya, ia identik dengan segala bentuk keindahan dan menjadi perhiasan bahkan Rasulullah Shallallahu’alaihi wasallam bersabda : “Dunia adalah perhiasan dan sebaik-baik perhiasan dunia adalah wanita shalihah.” (Hadits riwayat Muslim...

Read More >>

Jangan Remehkan Dakwah Kepada Anak

Posted by Mira 0 komentar
Oleh: Mohammad Fauzil Adhim Jangan remehkan dakwah kepada anak-anak! Jika mereka telah terikat hatinya dengan Islam, akan mudah bersungguh-sungguh setelah dewasa. Maka, ketika engkau mengurusi anak-anak di sekolah, ingatlah sejenak. Tugas utamamu bukan sekedar mengajari mereka berhitung. Bukan! Engkau sedang berdakwah. Sedang mempersiapkan generasi yang akan mengurusi umat ini 30 tahun mendatang....

Read More >>

KISAH MENARIK UNTUK RENUNGAN

Posted by Mira 0 komentar
Sebuah kapal pesiar mengalami kecelakaan di laut dan akan segera tenggelam. Sepasang suami istri berlari menuju ke skoci untuk menyelamatkan diri. Sampai di sana, mereka menyadari bahwa hanya ada tempat untuk satu orang yang tersisa. Segera sang suami melompat mendahului istrinya untuk mendapatkan tempat itu. Sang istri hanya bisa menatap kepadanya sambil meneriakkan sebuah kalimat sebelum skoci menjauh...

Read More >>
Trik SEO Terbaru support Online Shop Baju Wanita - Original design by Bamz | Copyright of WARNA WARNI HIDUP.